
Radar Nusantara Post Surabaya Apakah kamu sedang menghadapi situasi darurat seperti gangguan kriminal, kecelakaan, atau ancaman keamanan? Jangan panik! Kamu bisa menghubungi Call Center 110, layanan darurat Polri yang siap membantu kamu secara gratis, cepat, dan tersedia 24 jam di seluruh Indonesia.
Call Center 110 adalah layanan darurat yang dapat dihubungi melalui telepon atau aplikasi Polri Mobile. Kamu bisa melaporkan kejadian darurat dan mendapatkan bantuan segera dari petugas kepolisian terdekat.
“Jangan ragu untuk menghubungi kami, kami siap membantu kamu!” kata Kepala Divisi Humas Polri, Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho, S.I.K., S.H., M.Hum.diĀ Realese Pers Divisi Humas Polri Minggu 29/12/2025
Jadi, jika kamu menghadapi situasi darurat, jangan panik! Hubungi Call Center 110 dan dapatkan bantuan segera. Layanan ini gratis, cepat, dan tersedia 24 jam di seluruh Indonesia.
Jurnalis isw 89
*
